Pelaku Usaha Mikro Daftar Secara Online, Kemenkop UKM Bersama Kadin Mendukung

Pelaku usaha mikro dan kecil cukup didaftarkan secara online sebelum memulai usaha, Kementerian Koperasi dan UKM bersama Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia mendukung. Namun demikian, terkait kewajiban pajak kedua pihak belum mengetahui apakah ada pengenaan pajak bagi pelaku usaha mikro yang telah mendaftarkan diri. Hal itu diungkapkan Sekretaris Kemenkop dan UKM Agus Muharram dalam […]

UKM Bersaing Di Pasar Global Lewat Rumah Kreatif BUMN

Usaha kecil, mikro dan menengah (UMKM) menjadi salah satu bagian penting bagi perekonomian nasional. Peran UMKM perlu ditingkatkan agar bisa bersaing di pasar global. Untuk mendorong UMKM, beberapa Badan Usaha Milik Negara (BUMN) membentuk Rumah Kreatif BUMN (RKB). Ketua RKB sekaligus Direktur Utama PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo), Asmawi Syam mengatakan, RKB merupakan wadah bagi […]