BisnisRiau, Jakarta – Jika dibandingkan dengan satu atau dua dekade lalu, dunia bisnis saat ini boleh dikatakan lebih dinamis. Banyak orang yang kini lebih berani terjun ke dunia bisnis. Dengan menjanjikan perputaran uang yang lebih cepat, tidak heran jika dunia bisnis jadi primadona di kalangan masyarakat. Maraknya dunia bisnis ini memunculkan banyak istilah-istilah baru di antara […]
Menjadi Solopreneur Sukses Menjadi seorang pengusaha tidaklah mudah. Terlebih bagi seseorang yang baru pada tahap belajar memulai usaha, belum memiliki pengalaman dalam berbisnis dengan pengetahuan marketing yang kurang memadai. Menjadi solopreneur berarti menjadi bos bagi dirinya sendiri, meskipun saat ini Anda masih berstatus sebagai seorang karyawan. Ada banyak hal yang harus Anda pelajari dan pertimbangkan […]